
Inilah Syarat-syarat Hadits Shahih, Harus Hafal dan Paham
شُرُوْطُ الْحَدِيْثِ الصَّحِيْحِ
Syuruth al-Hadits ash-Shahih
Syarat-syarat hadits shahih itu sebenarnya sudah disebutkan dengan sendirinya dalam pengertian hadits shahih.
Namun lebih jelasnya dapat disebutkan bahwa syarat hadits shahih itu ada lima.
Berikut ini syarat-syarat hadits shahih:
1. Sanadnya bersambung
Sanad artinya rangkaian perawi. Yang menghubungkan antara...
Read More