SHOPPING CART

close

Kategori: Manajemen Harta Keluarga

Menuju Keluarga Sejahtera

  • Manajemen Harta Keluarga
Manajemen-Harta

Budaya Tahlilan: Ketahanan Pangan Tingkat Nasional

Saya tidak menyebutnya sebagai budaya salah satu ormas. Karena budaya tahlilan ini sudah ada jauh sebelum ada ormas-ormas Islam di Indonesia. Karenanya tahlilan itu merupakan salah satu kekayaan budaya tingkat nasional. Atau katakanlah tingkat dunia. Karena saya yakin budaya ini...
Read More
Manajemen-Harta

Kisah Nyata Siasat Lelaki Tua Yang Mengalahkan Pria Muda

Mughirah bin Syu'bah Ada seorang shahabat yang bernama Mughirah bin Syu'bah. Dia terkenal sebagai seorang yang berperawakan tinggi tegap, pemberani dan sangat cerdik. Pada masa tuanya, dia melamar seorang wanita. Di mana secara tidak sengaja lamarannya itu bersamaan dengan seorang lelaki muda...
Read More
Manajemen-Harta

Inilah Hak-hak Istri Secara Finansial dalam Islam

Pendahuluan Harta dalam Islam memperoleh perhatian yang sangat besar dan serius. Hal ini karena harta memiliki peranan yang sangat penting dalam kehidupan. Baik dalam kehidupan bernegara, bermasyarakat, maupun berkeluarga. Berbagai permasalahan dalam keluarga sebagian besar bermula dari urusan keuangan. Masing-masing pihak tidak...
Read More
Manajemen-Harta

Beberapa Hal tentang Mahar Yang Harus Dipahami

Secara umum, kita semua telah mengetahui definisi mahar yang biasa disebutkan dalam akad nikah. Namun tahukah kita, bahwa mahar itu sebenarnya dapat dihutang ataupun diangsur? Berikut ini beberapa hal tentang mahar yang seharusnya dipahami dengan baik, oleh suami maupun istri: 1. Hukum...
Read More
Manajemen-Harta

Jangan Bikin Hutang Baru Buat Bayar Hutang Lama

Berikut ini tanya-jawab yang kami lakukan dengan salah seorang pembaca beberapa waktu yang lalu. Saya posting di sini, dengan harapan kita bisa mengambil hikmah dari kehidupan saudara kita. Semoga ada manfaatnya. ** Beliau: Assalamu'alaikum Pak Ahda. Saya: Wa 'alaikumus salam wa rahmatullah... Beliau: Bapak bagaimana kabarnya? Bapak...
Read More
Manajemen-Harta

Lima Kecerdasan Finansial Yang Harus Kita Miliki

Belajar itu bisa dari siapa saja. Dari orang yang kaya kita bisa belajar tentang bagaimana dia bisa kaya. Dari orang yang berilmu kita bisa belajar bagaimana menjadi orang yang berilmu. Atau dari orang yang miskin dan bodoh pun kita juga...
Read More
Manajemen-Harta

Bagaimana Ya Rasanya Punya Rumah Sendiri?

Saya menikah pada tahun 2002 akhir. Bulan terakhir, di sepuluh hari terakhir. Dengan seorang gadis yang juga merupakan anak terakhir. Hehe... Singkat cerita, kami hidup berumah-tangga di Malang, karena pekerjaan saya ada di sana. Kami ngontrak selama dua tahun di Kota...
Read More
Manajemen-Harta

Penting: Inilah Tips Membangun dan Renovasi Rumah Yang Benar

Ada seorang kawan bertanya, "Berapa sih anggaran yang diperlukan untuk membangun dan renovasi rumah?" Secara singkat saya menjawab berdasarkan pengalaman, "Membangun ataupun renovasi rumah itu tidak ada habisnya. Berapapun anggaran yang disediakan pasti habis dan selalu kurang." Memang orang yang belum punya...
Read More
manajemen-harta-keluarga

Tips Jitu Menambah Penghasilan buat Keluarga

Tidak ada keluarga yang kebutuhannya sehari-hari berkurang. Justru sebaliknya. Makin hari kebutuhan keluarga makin banyak, bahkan juga bermacam-macam. Jumlah anggota keluarga terus bertambah. Semua perlu bertahan hidup dengan berbagai keperluan, seperti: makan, minum, pendidikan, kesehatan. Bagi yang belum punya rumah setiap...
Read More
manajemen-harta-keluarga

Cara Menabung Yang Istiqamah Sekaligus Investasi Yang Benar

Banyak orang yang menabung hanya bila ada sisa belanja bulanan. Artinya, bila di akhir bulan tidak ada sisa belanja, ya tidak usah nabung... Inilah di antara contoh menabung yang perlu dipertimbangkan ulang. Karena dengan cara ini, menabung tidak bisa istiqamah. Sehingga...
Read More